Jalan Kita Berbeda

Awan menampakkan wajahnya yang begitu pucat, tetapi tidak mengurangi semangat kita untuk tetap pergi ke sekolah. Sekarang kita duduk di kelas 12, waktu begitu cepat, hampir tiga tahun tak terasa kita akan segera meninggalkan sekolah ini. Waktu yang dibilang tak lama dan juga tidak cepat.

GANTARI

ilutration by: Ibnu

Namanya Gantari, gadis cantik berusia 20 tahun yang sekarang tengah merantau untuk menempuh pendidikan di Universitas Budi Bangsa. Tinggal sendiri … Baca Selengkapnya

Sepi Sesudah Ramai

Ilustration by: Ibnu Salim

Semenjak kepergian bapak, ibu adalah bunga yang layu, menguncup, seperti kehilangan air yang menyiraminya pagi dan sore hari. Dan aku, adalah teman sejati ibu, yang tidak dapat jauh meninggalkan ibu seorang diri. Anak semata wayang, saat di mana aku merasakan kebahagiaan waktu muda mereka.